Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata Ini Cara Bedakan Helm Arai yang Asli, Helm Palsu Logo SNI-nya Model Emboss

Dio Dananjaya - Kamis, 5 April 2018 | 18:15 WIB
Arai Vector X
Dio / GridOto.com
Arai Vector X

"Logo SNI-nya kan bukan di-emboss, tapi dari bahan semi permanen seperti stiker, itu juga yang bedain dengan barang palsu," lanjutnya.

Meski begitu, bukan berarti helm Arai tanpa logo SNI bisa dikatakan palsu.

"Kalau yang dibawa langsung dari Jepang enggak ada logo SNI, hanya ada logo Snell (standar keamanan dari Jepang)," jelas Antonio.

Menurutnya itu masih asli, selama lapisan di interiornya punya bahan yang sama dengan Arai yang dijual di Prime Gears.

Helm Arai di toko apparel Prime Gears
Dio / GridOto.com
Helm Arai di toko apparel Prime Gears


"Di bagian dalam dia lebih empuk dan lembut, khususnya bagian inner di atas kepala, kalau palsu dia agak kaku dan kasar," ungkapnya.

Jadi sudah tahu kan sob bedanya helm Arai yang asli dan palsu?

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa