Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video: Pria Difabel Bisa Lakukan Wheelie, Motornya Langka di Indonesia Sob

Beto Adhi Nugroho - Jumat, 30 Maret 2018 | 12:22 WIB
Instagram/syahrain_fadzil

Motor tersebut adalah Yamaha 125Z.

Yamaha 125Z adalah motor 2-tak yang masuk ke Indonesia melalui importir umum pada tahun 2000-an hanya untuk memuaskan para konsumen.

Jadi, motor tersebut memang tidak dipasarkan di Indonesia sob.

(BACA JUGA: Kesempatan Emas! Bulan Depan Toyota Avanza Diskon Puluhan Juta)

Namun sayang, masa edar Yamaha 125Z di Indonesia relatif pendek sob, hanya sekitar tahun 2000 sampai 2002.

Keunggulan motor 2-tak ini adalah ramah lingkungan karena sudah dilengkapi catalic converter pada knalpot.

Motor ini pun memiliki emisi gas buang yang sangat rendah sehingga lulus standar uji emisi EURO3.

Walaupun, beremisi rendah, Yamaha 125Z memiliki performa yang oke punya lho.

(BACA JUGA: KTM Buka Lowongan Besar Buat MotoGP, Tanda Serius Kerjakan Tech3?)

Motor 2-tak ini menggunakan mesin berkapasitas 125 cc dan 6 percepatan.

Dengan mesin tersebut Yamaha 125Z mampu mengeluarkan tenaga 17,2 dk dan torsi 16,1 Nm.

Di Malaysia sendiri, motor ini menjadi primadona sehingga pihak pabrikan Yamaha Malaysia menerbitkan produk 125Z dalam edisi special terbatas.

Edisi terbatas itu menggunakan livery Movistar MotoGP dan hanya diproduksi sebanyak 5.000 unit.

Ini dia penampakannya sob.

Yamaha 125ZR livery MotoGP limited edition
Pertamax7.com
Yamaha 125ZR livery MotoGP limited edition

Editor : Fendi
Sumber : Motorplus.gridoto.com,Instagram/syahrain_fadzil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa