Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gokil! Sudah Berdebu Selama 40 Tahun, Mobil Klasik Ini Terjual Seharga 26 Miliar Rupiah

Agilvi Oktora Nurradifan - Senin, 26 Maret 2018 | 11:15 WIB
Ferrari 365 GTB/4 Daytona yang ditemukan di Jepang
Carscoops.com
Ferrari 365 GTB/4 Daytona yang ditemukan di Jepang

GridOto.com - Namanya barang langka walaupun sudah ditelantarkan di gudang hingga berdebu, tetap bisa berharga malah.

Seperti mobil sport asal Itali, Ferrari Daytona yang ditemukan bersembunyi selama 4 dekade di Jepang.

Dilansir dari Carscoops, Ferrari 367 GTB/4 Daytona tersebut pertama kali dibeli oleh Luciano Conti yang merupakan teman dekat Enzo Ferrari sang pendiri Ferrari.

Ferrari 365 GTB/4 Daytona yang ditemukan di gudang
Carscoops.com
Ferrari 365 GTB/4 Daytona yang ditemukan di gudang

(BACA JUGA: Bukan Mahal Mobilnya, Pajak Mobil Klasik Diharapkan Tidak Naik)

Ferrari Daytona menjadi satu-satunya yang mempunyai bodi terbuat dari alumunium oleh Scaglietti.

Mobil ini hanya diproduksi 1.200 unit antara tahun 1969 dan 1973.

Mobil ini keluar pabrik pada Juni 1969 dengan nomor sasis 12653 dan menggunakan bodi Scaglietti nomor 32.

Nomor sasis Ferrari 365 GTB/4 Daytona
Carscoops.com
Nomor sasis Ferrari 365 GTB/4 Daytona

Daytona ini juga dilengkapi dengan lampu Plexiglas dan sudah menggunakan power window.

Editor : Iday
Sumber : carscoops.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa