Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Seumur Hidup, Ini Daftar Penyebab Knalpot Mobil Rusak

Anton Hari Wirawan - Selasa, 6 Maret 2018 | 18:43 WIB
Ilustrasi kerusakan knalpot
Anton/GridOto
Ilustrasi kerusakan knalpot

GridOto.com - Hayo ngaku, kamu pasti jarang melakukan pengecekan knalpot.

Selain posisinya yang tersembunyi di kolong kendaraan, knalpot ini pada dasarnya memang jarang rusak.

Meski begitu, jangan sekalipun kamu menghilangkan knalpot dari daftar pengecekan kendaraan berkala.

Knalpot yang rusak, memang tidak langsung mengancam keselamatan, tapi dampak negatifnya ke mesin akan tetap ada.

(BACA JUGA: Ini Jadwal Lengkap Bus Premium dari Bekasi Barat dan Bekasi Timur)

Berikut adalah sebab-sebab knalpot bisa rusak, nah enaknya bikin kopi buat temani membaca sampai tuntas.

Lilis dari Indo Jaya Knalpot langsung berpendapat, bahwa masalah knalpot secara umum disebabkan karena usia pakai.

“Mayoritas material knalpot menggunakan besi galvanis yang tidak bebas karat. Jika sudah berkarat, bisa bocor,” ujar Lilis kepada GridOto.com.

Karat bikin knalpot bocor
Anton/GridOto
Karat bikin knalpot bocor

Lokasi bocor pun bisa beragam, Lilis merujuk pada bagian pipa knalpot yang berliku adalah lokasi bocor paling dominan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa