Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ssstt... Ini Tips Rahasia Memasang Subwoofer Di Mobil

R. P. Dipo Tontro Danukusumo - Kamis, 22 Februari 2018 | 15:14 WIB
kabin belakang Honda HR-V dijejali 2 subwoofer
istimewa
kabin belakang Honda HR-V dijejali 2 subwoofer

Aplikasi subwoofer dengan boks custom ini membutuhkan biaya dan waktu pemasangan yang cukup tinggi.

Umumnya subwoofer yang dipakai ukuran 10 inci atau 12 inci.

(BACA JUGA: Cara Membuat Efek Daun Talas Di Kaca Mobil, Tetap Jelas Saat Hujan)

Praktis Dengan Subwoofer Aktif

Salah satu cara mudah dan praktis adalah memasang subwoofer aktif.

Ini karena dimensinya kecil sehingga mudah ditempatkan di mana saja dan minim kabel.

Umumnya subwoofer aktif ini ditaruh di kolong jok depan, makanya ia akrab dipanggil subwoofer kolong.

Subwoofer ini tinggal dihubungkan dengan RCA output head unit standar.

Setelah itu tinggal dilakukan penyetelan agar suara bass yang dihasilkan selaras dengan speaker lainnya.

Subwoofer aktif umumnya berukuran 8 inci atau 10 inci.

Editor : Dwi Wahyu R.

Recall Hyundai IONIQ 5 dan IONIQ 6 di Indonesia, Ada Berapa Banyak?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa