Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Galau Menentukan Kecepatan Wiper Mobil? Ini Ada Obatnya, My Love

Muhammad Agung Gunarso (Agung) - Selasa, 20 Februari 2018 | 10:00 WIB
Tips aman berkendara saat hujan
Tips aman berkendara saat hujan

GridOto.com- Berkendara saat hujan membutuhkan konsentrasi yang sangat tinggi.

Pasalnya, saat hujan deras visibilitas pengendara dan daya cengkeram ban menjadi berkurang.

Untuk mengusir air hujan yang mengguyur kaca depan digunakan wiper.

Wiper mobil dibekali dengan pilihan kecepatan gerakan, umumnya low dan high.

Namun, ada juga yang dibekali pilihan setelan intermitten.

(BACA JUGA: Ini Proses Membersihkan Ruang Mesin Yang Aman)

Jika intermitten yang dipilih, wiper akan berhenti beberapa detik di setiap usapannya.

Berbeda dengan setelan Low atau High, di sini wiper bekerja terus-menerus tanpa ada jeda.

Bedanya antara Low dan High adalah kecepatan gerak wiper, Low lebih pelan dibanding High.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa