Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sistem Autopilot Tesla Enggak Bisa Mengenali Truk Pemadam, Pengemudi Diimbau Tetap Waspada

Iday - Jumat, 26 Januari 2018 | 19:40 WIB
Tesla Model S menabrak truk pemadam yang berhenti di jalur darurat
Culver City Firefighters/@CC_Firefighters
Tesla Model S menabrak truk pemadam yang berhenti di jalur darurat

Saat itu mobil masuk ke kolong truk dan hancur. Mengakibatkan pengemudinya tewas.

Truk bersalah karena tidak berada di lajur yang benar dan pengemudi Tesla kurang perhatian terhadap lalu lintas di depannya karena memakai mode Autopilot. 

Tak lama setelah kejadian itu, sebuah artikel dipublikasi Tesla agar pengemudi tetap menaruh tangan di setir selama menggunakan Autopilot. 

"System kontrol otomatis tesla enggak didesain untuk atau bisa mengidentifikasi truk yang memotong laju mobil."

"Atau mengenali tabrakan yang akan terjadi," ucap NTSB. 

Editor : Iday
Sumber : Auto Week

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa