Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Aerox Kepincut Bikin Monoshock Di Customaxi Yamaha

Ivan Casagrande Momot - Senin, 25 Desember 2017 | 21:30 WIB
modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155
Aditya Pradifta
modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155

GridOto.com - Tak disangka ubahan yang dibilang rumit ini jadi primadona para pemilik Yamaha Aerox 155 di Customaxi Yamaha Banjarmasin.

Pasalnya, lama pengerjaan bisa terbilang lumayan.

"Soal lama pengerjaan mah bisa sampai 2 minggu karena memang cukup rumit prosesnya," ujar Deddy Hidayat, sang juara Customaxi Banjarmasin kategori Aerox 155.

(Baca juga: Ini Dia Cewek-cewek Cantik Banjarmasin Yang Jadi Maxi Lady)

modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155
Aditya Pradifta
modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155

Apalagi Deddy mengaku harus membongkar shockbraker original dan harus coak sana-sini.

"Paling lama tuh diukur-mengukurnya, soalnya kan udah bawaan pabrik terus kita ubah lagi," ungkapnya.

"Tapi sekarang udah ada copy-nya jadi ya bisa jual juga," jelas Deddy lagi.

modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155
Aditya Pradifta
modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155

Soal penjualan monoshock ini, Deddy menyebutkan harga part pada kisaran Rp 2,5 juta (harga Jakarta).

modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155
Aditya Pradifta
modifikasi monoshock pada Yamaha AEROX 155

"Kalau sama pasang jadi tambah Rp 400 ribu lah karena kan mau saya produksi juga, habisnya dipakai riding enak juga sih," pungkasnya.

(Baca juga: Keren! Maxi Yamaha Berlapis Karbon, Plug and Play Lho!)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa