Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bus Apron Bandara Ceper Kayak Lamborghini, Ini Fakta-Faktanya

Agilvi Oktora Nurradifan - Selasa, 5 Desember 2017 | 17:15 WIB
Aerobus
busnesia.com
Aerobus

GridOto.com - Bali sebagai tempat wisata internasional kini sedang didera bencana.

Meletusnya Gunung Agung berimbas pada penutupan Bandara Ngurah Rai.

Uniknya, Bandara Internasional ini mempunyai sebuah bus yang keren.

Bak mobil Lamborghini bus Apron ceper banget!

(BACA JUGA: Kocak! Lakukan Freestyle Ekstrim, Pria Ini Lenyap ke Semak-semak)

Ini dia fakta keren Bus Apron yang GridOto.com lansir dari Tribunnews.com

1. Ketinggiannya bisa diatur, karena sudah mengadopsi air suspension di keempat titik rodanya.

2. Bertransmisi otomatis ZF Ecolife 6-percepatan, yang membuat perpindahan gigi terasa halus.

3. Dibekali mesin berseri Scania K250 dengan power sebesar 250 HP dan sudah mengadopsi engine management system, yang diklaim irit bahan bakar.

(BACA JUGA: Jangan Ngaku Penggemar Rambo Kalau Enggak Tahu Motor Satu Ini)

4. Bagian pengereman dibekali electronic brake system, anti-lock braking system, brake retarder, dan fitur hill hold.

Sistem pengereman yang canggih tersebut dapat menghindari terjadinya "rollback" di tanjakan.

5. Material bodi yang digunakan terbuat dari alumunium yang bebas dari karat.

Keren kan?

Editor : Iday
Sumber : Tribunnews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa