Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW Perkenalkan BMW 7 Spesial Edition. Serasa Kendarai Mobil Es di Jalan

Gagah Radhitya Widiaseno - Jumat, 20 Oktober 2017 | 07:01 WIB
BMW Individual 7 Series Black Ice
Inautonews.com
BMW Individual 7 Series Black Ice

GridOto.com - BMW, produsen mobil asal Jerman kembali lagi membuat kejutan di pasar otomotif.

Kali ini mereka akan hadirkan varian baru pada model BMW 7.

Model BMW 7 ini akan hadir dalam balutan warna 'es hitam',  BMW 7 Series Individual Black Ice.

Model ini akan hadir pada Oktober 2017 ddengan persediaan yang tidak banyak.

Sebab model ini hanya diproduksi jika ada yang memesannya.

(BACA JUGA : BMW Kenalkan Motor dengan Fitur Keselamatan Yang Enggak Sok Tau)

BMW 7 Series Individual Black Ice dengan warna hitam yang mengkilap dibekali dengan fitur M sport aerodinamis dengan unsur tampilan hitam stylish.

Selain itu juga terdapat fitur seperti lampu laser yang sudah dimiliki BMW model sebelumnya.

Parking assistant dengan remote sebagai pengaturnya dan Executive Drive Pro yang membuat pengemudi nyaman jika melewati jalan yang berkelok-kelok.

Kamu akan serasa mengendarai mobil es di jalan jika mencoba mengendarai mobil ini.

Sayangnya ini hanya akan dipasarkan di Rusia.

Berikut foto penampakan dari BMW 7 Series Individual Black Ice.

BMW Individual 7 Series Black Ice front view
Inautonews.com
BMW Individual 7 Series Black Ice front view

BMW Individual 7 Series Black Ice side view
Inautonews.com
BMW Individual 7 Series Black Ice side view

BMW Individual 7 Series Black Ice interior
Inautonews.com
BMW Individual 7 Series Black Ice interior

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa