Ini Kelebihan Throttle Body Aftermarket Untuk Motor yang Sudah Bore Up

Uje - Rabu, 8 Maret 2023 | 18:40 WIB

Throttle body aftermarket punya kelebihan jika dipasangkan di mesin motor bore up (Uje - )

Isal/GridOto.com
Throttle Body 4S1M buat Yamaha NMAX berukuran 34 mm

"Posisi injektor di throttle body aftermarket juga kebanyakan menempel di throttle body yang bikin intake lebih pendek. Efeknya injektor bisa lebih dingin karena tidak menempel dekat mesin," ungkapnya.

Secara harga, throttle body aftermarket ini dijual diangka Rp 600 ribu sampai Rp 1 jutaan tergantung merek dan ukurannya.

"Tapi jika beli throttle body aftermarket baiknya langsung beli produk yang bagus. Karena throttle body yang murah itu ada yang bahannya kurang bagus dan kurang presisi yang bisa berpengaruh ke performa," tutupnya.