Hasil Tes dan Harga Yamaha Vega Pas Pertama Launching di Indonesia

Dwi Wahyu R. - Selasa, 28 Februari 2023 | 22:00 WIB

Hasil Tes dan Harga Yamaha Vega Pas Pertama Launching di Indonesia (Dwi Wahyu R. - )

Pas di tes sama Tabloid Otomotif pakai Vericom VC2000, akselerasi 0-100 km/jam bebek ini mampu mencetak angka 20,09 detik di jarak 380 m.

Dok. Tabloid Otomotif
Iklan Yamaha Vega tahun 1998

Baca Juga: Pakai Cheat Apa Nih? Naik Yamaha Vega R Knalpot Brong dan Tak Pakai Helm, Pemotor Ini Enggak Ditilang

Untuk konsumsi BBM-nya saat dibawa melaju dengan kecepatan 40-60 km/jam bisa mencapai 98,4 km/liter.

Yup, efisiensi merupakan salah satu keunggulan yang ditawarkan oleh Yamaha Vega buat konsumen.

Harga jualnya saat diluncurkan pada September 1998 adalah Rp 10.030.000 on-the road DKI Jakarta.

Demikian artikel Hasil Tes dan Harga Yamaha Vega Pas Pertama Launching di Indonesia dari GridOto.com.