Bukan Sekadar Warna-warni, Ternyata Ini Fungsi Warna Air Radiator

Radityo Herdianto - Kamis, 2 Februari 2023 | 07:00 WIB

Warna coolant sebaik sama (Radityo Herdianto - )

"Fungsi lain yang lebih penting warna air radiator itu sebagai penanda fluida," ujar Chandra.

Maksudnya adalah warna air radiator merupakan pembeda dari cairan lain pada mesin mobil.

Seperti cairan bahan bakar, cairan minyak hidrolik, atau air biasa dari wiper atau AC.

Dok. Otomotif
Air radiator bisa pakai yang lebih baik spesifikasinya agar lebih ampuh menjaga suhu mesin
Baca Juga: Radiator Baru Tapi Mesin Masih Overheat, Coba Cek 3 Komponen Ini Sob! 

"Pembeda ini penting ketika terjadi kerusakan sehingga menyebabkan kebocoran," jelas Chandra.

Jika terjadi kebocoran pada sistem pendinginan mesin, warna air radiator memudahkan penyebabnya.

"Kalau warnanya sama-sama bening jadi susah lihat bedanya kebocoran darimana," ucap Chandra.