Sering Lewati Banjir Bikin 3 Komponen Mobil Ini Gampang Berkarat

Ryan Fasha - Senin, 2 Januari 2023 | 21:00 WIB

ILUSTRASI. Mobil Listrik Hyundai IONIQ 5 Terjang Banjir. (Ryan Fasha - )

Bearing roda yang sudah terserang karat cepat atau lambat akan rusak.

Bearing roda akan oblak sehingga kinerja kaki-kaki mobil menjadi terganggu.

Jika sudah oblak maka bearing roda harus segera ganti baru.

Dok. Otomotif
Ilustrasi tie rod

Baca Juga: Habis Melewati Banjir, Kudu Cek Kondisi Oli Mesin dan Transmisi

2. Tie Rod

Tie rod juga menjadi komponen yang rawan terserang karat pada musim hujan saat ini.

"Karet penutup tie rod yang rusak membuat air menyusup masuk ke dalam," jelas pria yang bengkelnya ada di Harapan Indah, Bekasi.

Tie rod yang karat membuat gerakan roda mobil jadi oblak karena bagian ball joint sudah rusak.

Kondisi ini jika dibiarkan maka akan mempengaruhi komponen lainnya.