Jangan Tunggu Filter Udara Terlalu Kotor Baru Diganti, Ini Dampaknya

Ryan Fasha - Selasa, 27 Desember 2022 | 20:00 WIB

Filter udara mobil yang kotor (Ryan Fasha - )

Selain itu juga, tenaga mesin akan terasa tertahan jika kondisi filter udara sudah terlalu kotor karena menjadi hambatan besar.

"Pernah ada kasus filter udara sampai rusak baru diganti, kalau seperti ini sama saja enggak pakai filter udara," jelas Kuntarto.

Dwi Wahyu R./GridOto.com
Throttle body Nissan Grand Livina

Baca Juga: Kurang Rawat Filter Udara Bikin Turbo Diesel Rusak, Ini Penjelasannya

Idealnya, filter udara mobil perlu diganti baru setiap 20.000 sampai 30.000 km sekali.

Jika melewati batas penggantian filter udara tersebut maka kinerja mesin akan tereduksi.

Selain itu kita harus membersihkan throttle body dan intake karena banyak dihingapi kotoran.

Jadi itulah alasan ganti filter udara mobil jangan tunggu terlalu kotor.