Ajak MG ZS dan MG HS Berpetualang di Jawa Timur, Begini Sensasinya

Ryan Fasha - Senin, 12 Desember 2022 | 14:54 WIB

Line up MG Motor Indonesia (Ryan Fasha - )

Torsi maksimal yang bisa diraih mencapai 250 Nm/1.700-4.400 rpm.

MG Motor Indonesia menyambangi Jawatan Benculuk Banyuwangi, Jawa Timur

Baca Juga: Fitur TPMS MG ZS Magnify Bikin Tenang saat Jalan Jauh, Ini Alasannya

Mesin ini sudah cukup untuk melibas tanjakan terjal Kawa Ijen.

Destinasi selanjutnya yakni taman wisata Jawatan Benculuk.

Disini terdapat banyak pohon-pohon Trembesi besar berusia ratusan tahun.

Selama di perjalanan menuju lokasi wisata, baik mesin dan kaki-kaki MG HS juga terasa stabil.

Ukuran setir yang pas dan tidak bulat menyeluruh membuat genggaman terasa mantap.

Secara keseluruhan, performa kedua mobil yakni MG ZS dan MG HS sangat bisa diandalkan.