Jangan Sembarangan Ganti Minyak Rem Mobil, Hal Ini Wajib Sama

Ryan Fasha - Selasa, 8 November 2022 | 10:00 WIB

ILUSTRASI. Tabung reservoir minyak rem DOT 3 (Ryan Fasha - )

Oleh karena itu, setiap pabrikan mobil pasti mencantumkan kebutuhan minyak rem yang wajib dipenuhi.

Umumnya mobil sekarang menggunakan minyak rem DOT 3 atau DOT 4.

Rudy Hansend
Cara lihat spesifikasi DOT dan waktu pakai minyak rem mobil

Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Ciri-ciri Kalau Minyak Rem Perlu Kuras Total

"Kita bisa lihat tuh spesifikasinya di tutup tabung reservoir minyak rem," bebernya.

Jika penggunaan minyak rem tidak sama bahkan dicampur berbeda spesifikasi DOT maka efeknya akan terjadi pada pengereman.

Rem bisa bermasalah karena beda minyak rem tersebut.

Oleh karena itu, sebaiknya perhatikan spesifikasi minyak rem yang dibutuhkan sebelum menggantinya.