Mesti tahu, 5 Cara Mudah Mendeteksi Kerusakan Sokbreker Mobil Anda

Dwi Wahyu R. - Kamis, 10 Februari 2022 | 22:00 WIB

Ilustrasi sokbreker mobil yang mulai bocor (Dwi Wahyu R. - )

2. Bila mobil Anda kandas sewaktu melewati jalan rusak, berlubang, rel kereta api atau polisi tidur, maka sokbreker mobil perlu segera diganti.

3. Jika Anda merasa setir mobil sering terasa membuang dengan tak terkendali, berarti sokbreker sudah tak berfungsi.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Ilustrasi sokbreker mobil bekas yang diperbaiki di bengkel

Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Ciri-ciri Sokbreker Pintu Bagasi Mulai Lemah

4. Periksalah kondisi sokbreker dan sekitarnya.

Jika Anda menemukan lelehan oli yang muncul dari tabung sokbreker, maka Anda perlu penggantian sokbreker.

5. Tekan bodi mobil beberapa kali, lalu lepaskan.

Bila ayunan berhenti dalam waktu yang relatif lama, berarti peredaman sokbreker sudah tidak optimal atau minim.

Artinya sokbreker harus diganti.