SIM C Sudah Ada Penggolongannya, Segini Usia Minimal untuk C1 dan C2

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Rabu, 20 Oktober 2021 | 16:05 WIB

Ilustrasi uji SIM (Muhammad Mavellyno Vedhitya - )

"Untuk usia minimal antara SIM C, C1 dan C2 juga berbeda," kata Kombes Djatiutomo.

Dalam Pasal 8, untuk SIM C pemohon paling rendah harus berusia 17 tahun.

Sementara SIM C1 pemohon harus berusia 18 tahun.

Kemudian untuk SIM C2 usia pemohon minimal 19 tahun.

Nah, jadi kalau kamu mau buat penggolongan SIM C harus sesuai usia ya sob.