HUT ke-76 TNI - Sebelum Dijadikan Mobil Kepresidenan, Jenderal Soedirman Ternyata Pengguna Chrysler Pertama di Indonesia

Dia Saputra,Ruditya Yogi Wardana - Selasa, 5 Oktober 2021 | 15:05 WIB

Chrysler Windsor Limo yang pernah digunakan oleh Ir Soekarno. (Dia Saputra,Ruditya Yogi Wardana - )

Baca Juga: Chrysler 180 Terlihat Mangkrak di Bandung Sampai Digerogoti Karat, Wah Pencinta Mobil Lawas Bisa Nangis Nih

Bicara soal spesifikasi, Chrysler Windsor Limo dibekali dengan mesin 6-silinder segaris 4.106 cc.

Mesin tersebut diklaim bisa menghasilkan tenaga 114 dk dengan torsi puncak 277 Nm.

Tenaga dari mesin dialirkan ke roda belakang (RWD) melalui transmisi manual 3-percepatan.

Performanya mungkin tidak bisa dikatakan spesial, karena akselerasi dari 0-100 Km/jam diselesaikan dalam 23,9 detik.

Sementara untuk kecepatan maksimalnya bisa mencapai 128 Km/jam.

Buat sobat GridOto yang penasaran dengan detailnya, simak video GridOto News berikut ini: