Apakah Setrum Aki Mobil Hanya Berlaku untuk Aki Kering? Ini Jawabannya

Radityo Herdianto - Rabu, 11 Agustus 2021 | 07:00 WIB

ILUSTRASI. Setrum Aki Mobil (Radityo Herdianto - )

"Asam yang mengandung elektrolit dibutuhkan sel aki supaya bisa diubah menjadi daya listrik," jelas Suwarso.

Memang setrum aki lebih banyak dipakai untuk aki kering karena closed system yang tidak memungkinkan untuk isi ulang air aki.

Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Batas Ketinggian Air Aki Mobil

Baca Juga: Cabut Aki Saat Mobil Jarang Dipakai, Seperti Ini Cara yang Benar

Berbeda dengan aki basah yang masih bisa ditolong dengan isi ulang air aki jika mulai drop.

"Tapi kalau air aki penuh voltase tetap rendah baru bisa disetrum supaya keasaman air aki balik," tutur Suwarso.

"Karena kalau diisi lagi pakai air zuur sel aki bisa langsung rusak," tambahnya.