Konsumen Mulai Berdatangan untuk Recall Fuel Pump, Dealer Resmi Honda Akui Kondisinya Masih Ramai

Wisnu Andebar - Sabtu, 5 Juni 2021 | 17:30 WIB

Honda Mobilio, Brio dan HR-V (Wisnu Andebar - )

Baca Juga: Daftar Mobil yang Kena Recall Fuel Pump di Indonesia Hingga Juni 2021

"Selain itu untuk menyesuaikan stok fuel pump yang ada, dengan konsumen yang datang. Untuk stok fuel pump sejauh ini masih aman," sambung Syaifur.

Sebagai informasi, Sebelumnya HPM sudah melakukan recall terhadap 85.025 unit mobil produksi 2017 hingga 2019 untuk model serupa, tepatnya pada Juli 2020 lalu.

Dengan adanya penambahan jumlah recall di 2021, maka jumlah kasus recall fuel pump mobil Honda di Indonesia mencapai 179.468 unit.