Volume Oli Mesin Mobil Terlalu Banyak, Ini Efek Negatif yang Terjadi

Ryan Fasha - Selasa, 27 April 2021 | 11:00 WIB

Ganti Oli Mesin (Ryan Fasha - )

Selain itu, gerakan mesin juga akan terbebani akibat volume oli yang terlalu banyak.

"Hasilnya, konsumsi bahan bakar akan cenderung lebih boros," jelasnya.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Ilustrasi Pengecekan Mesin Mobil

Baca Juga: Memahami Lebih Jauh Oli Mesin Fully Synthetic, Cocok Buat Mobil Tua?

Sebaiknya, ikuti anjuran pabrikan terkait volume oli mesin mobil.

"Keterangan terkait volume oli mesin mob ada kok di buku manual kepemilikan mobil," tutup Suparna.