Injektor Mobil Mulai Rusak, Begini Ciri-ciri yang Bisa Dirasakan

Ryan Fasha - Jumat, 16 April 2021 | 11:00 WIB

Ilustrasi injektor mobil (Ryan Fasha - )

Sering kali gejala brebet ada di putaran mesin tertentu.

Injektor aftermarket mobil

Baca Juga: Pakai Injektor Aftermarket Bisa Naikkan Tenaga Mesin? Nanti Dulu

Jika kerusakan injektor parah, maka solenoid akan berhenti bekerja.

"Solenoid bisa saja mati sehingga gak ada semprotan bahan bakar," sebut pria yang bengkelnya di Bursa Otomotif Sunter (BOS), Sunter, Jakarta Utara.

"Mesin bisa pincang bahkan enggak mau hidup sama sekali," tutup Davin.