Pedro Acosta Menang Moto3 Doha 2021 Usai Start dari Pit Lane, Ternyata Pernah Dilakukan Dani Pedrosa di Kelas Premier MotoGP

Rezki Alif Pambudi - Senin, 5 April 2021 | 00:05 WIB

Pedro Acosta menang Moto3 Doha 2021 usai Start dari pit lane, ternyata pernah dilakukan Dani Pedrosa di kelas premier MotoGP (Rezki Alif Pambudi - )

Baca Juga: Usai Crash Saat Balapan Moto3 Doha 2021, Pembalap Tim Indonesia dan Tim Malaysia Terlibat Baku Hantam, Berikut Videonya! 

Ada juga yang memilih ganti ban slick secara mendadak jelang dimulainya balapan, mereka adalah Dani Pedrosa, Nicky Hayden, Cal Crutchlow dan Alvaro Bautista yang berspekulasi dengan ban kering.

Pergantian ban yang sangat mepet itu membuat mereka diganjar start dari pit lane.

Setelah beberapa lap, beberapa pembalap termasuk Casey Stoner dan Valentino Rossi yang sebelumnya memakai ban basah ikutan ganti ke ban slick meski berada di depan.

Dani Pedrosa yang memulai dari pit lane sempat menyodok ke depan bersaing dengan Jorge Lorenzo.

Baca Juga: Start Baris Terdepan, Dua Pembalap Indonesian Racing Gresini Moto3 Bertekad Raih Podium di Moto3 Doha 2021

Setelah berjuang keras, Dani Pedrosa akhirnya jadi juara setelah Jorge Lorenzo mengalami crash.

Posisi kedua direbut Katsuyuki Nakasuga yang balapan menggantikan Ben Spies di Yamaha, ketiga diraih Casey Stoner.

Berikut cuplikan singkat aksi Dani Pedrosa start dari pit lane: