Intip Harga Toyota Calya di Surabaya Per Maret 2021, Tipe Termurah Enggak Sampai Rp 150 Juta

Ruditya Yogi Wardana - Sabtu, 20 Maret 2021 | 08:05 WIB

Toyota Calya (Ruditya Yogi Wardana - )

Baca Juga: Harga Mobil Bekas Merosot Mulai Rp 5-40 Juta, Ada Toyota Calya, Isuzu Panther dan BMW

Untuk dapur pacunya tetap mengusung mesin 4-silinder berkode 3NR-VE berkapasitas 1.197 cc.

Dibantu dengan teknologi Dual VVT-i, tenaga yang dihembuskan mencapai 87 dk dan torsi maksimal 107 Nm.

Supaya lebih jelas, simak tabel daftar harga Toyota Calya periode Maret 2021 OTR Surabaya berikut:

Tipe Harga
E M/T Standar Rp 146,735 juta
E M/T Rp 149,635 juta
G M/T Rp 155,735 juta
G A/T Rp 167,935 juta

*Harga yang tercantum berdasarkan data pricelist dari website Auto2000, diakses pada 20 Maret 2021.

**Harga bisa berubah sewaktu-waktu.