Berbodi Standar, Ferrari 458 Speciale Kebal Peluru, Powernya 637 DK

Luthfi Abdul Aziz - Jumat, 5 Februari 2021 | 14:55 WIB

Modifikasi Ferrari 458 Spesiale kebal peluru besutan AddArmor (Luthfi Abdul Aziz - )

Pelapisan tahan peluru itu menambah bobotnya sekitar 70 kg dan dan memberikan perlindungan tingkat B4 Eropa.

Baca Juga: Toyota Land Cruiser 79 Siap Tempur, Berwajah Robot Bodi Tahan Peluru

motor1.com
Ferrari 458 Spesiale mampu menangkis serangan peluru .44 magnum

Dengan begitu supercar ini sanggup menagkis tembakan senjata ringan, termasuk putaran .44 magnum.

Kemudian tambahan sistem pertahanan seperti semprotan merica, sistem layar asap khusus dan meriam suara sonik.

motor1
Ferrari 458 Spesiale juga dilengkapi sistem pertahanan mutakhir

Gagang pintu juga dibuat kejut listrik yang menghasilkan sentakan mirip dengan pistol taser bertenaga tinggi.