Jangan Asal Pasang Per Sentrifugal Aftermarket di Motor Matic, Pahami Dulu Fungsinya

Uje - Kamis, 28 Januari 2021 | 15:40 WIB

Per sentrifugal Yamaha Mio terpasang (Uje - )

Efeknya bisa bikin tarikan menjadi berat dan malah boros bensin.

"Kalau mesin masih standar maka butuh usaha ekstra juga dari mesin, makanya tidak terlalu disarankan mengganti per sentrifugal yang terlalu keras di mesin standar," tegasnya.

Baca Juga: Ini Ciri Gir Rasio Motor Matic Mulai Rusak, Jangan Terlalu Lama Dibiarkan

"Seandainya mesin memang sudah upgrade bisa pakai yang lebih berat, tapi harus tahu juga kebutuhan motor itu untuk apa," tutupnya.

Tuh, jangan asal ganti per sentrifugal karena akan berpengaruh langsung ke performa mesin kalian.

Sebaiknya, konsultasikan dulu ke mekanik kepercayaan kalian saat ingin ganti per sentrifugal.