Mengencangkan Mur Roda Mobil Berlebihan Ternyata Punya Dampak Buruk

Ryan Fasha - Selasa, 5 Januari 2021 | 12:45 WIB

Mur roda mobil (Ryan Fasha - )

Hal ini dikarenakan drat mur dengan baut tanam di tromol sudah rusak

Mengencangkan mur roda mobil

Baca Juga: Malas Membersihkan Sela-sela Mur Roda Mobil, Masalah Ini Mengintai

Kalau sudah begini akan sulit dibuka sehingga mur tidak dapat dipakai lagi.

"Sebaiknya pakai kunci torsi untuk pengencangan lebih baik dan presisi," sebutnya.

"Atau kepepet bisa pakai feeling dengan catatan mengencangkan mur roda secukupnya," tutup Andy.