Inilah Fitur yang Bikin Betah Duduk Lama di Jok Kia Sonet, Apa Tuh?

Radityo Herdianto - Kamis, 26 November 2020 | 10:05 WIB

Ilustrasi Berkendara dengan KIA Sonet Cukup Nyaman (Radityo Herdianto - )

F. Yoshi / Otomotif
Pori-pori Jok Kulit KIA Sonet untuk Hembusan Udara

Baca Juga: Kia Sonet Ternyata Irit Bahan Bakar. Lalu Apa Saja Kelebihan Dan Kekurangannya?

Bahkan dengan bahan baju katun dan celana jeans yang cukup tebal kami kenakan, embusan udara sejuk tetap terasa.

Selama perjalanan terjebak macet selama 1 jam di cuaca terik sekitar 32 derajat celsius berdasarkan indikator panel instrumen, punggung dan paha tidak terasa panas atau berkeringat.

Dimana biasanya menjadi masalah umum penggunaan bahan jok kulit membuat paha dan punggung cepat berkeringat saat duduk lama di cuaca panas.