Mesin Sama Kok Harga Yamaha All New Soul GT Bisa Lebih Mahal dari Mio M3, Apa Kelebihannya?

Dida Argadea - Selasa, 17 November 2020 | 11:45 WIB

Yamaha All New Soul GT dan Mio M3 (Dida Argadea - )

Perbedaan lainnya ada pada ukuran ban.

 

Pelek All New Soul GT dibalut ban dengan ukuran 80/80 dan 100/70 yang membuatnya punya kemampuan meredam getaran dan handling lebih baik.

Sementara Mio M3 ukuran bannya 70/90 dan 80/90.

Perbedaan terakhir ada pada fitur Advance Key System (AKS) yang tersedia pada semua varian All New Soul GT, termasuk versi standar.

Baca Juga: Cari Motor Bekas Irit dan Terjangkau Pilih Yamaha Mio J, Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Yamaha Indonesia
Kapasitas bagasi beda, All New Soul GT lebih besar

AKS memungkinkan untuk menutup lubang tempat kunci kontak hanya dengan menekan tombol yang ada pada anak kunci.

Sementara Mio M3 memang punya juga fitur ini, tapi di adanya di tipe AKS SSS.

Nah itulah yang bikin All New Soul GT kelasnya ada di atas Mio M3.