Penyebab Lampu MIL Motor Matic Menyala, Mendadak Tenaga Mesin Hilang

Muhammad Farhan - Rabu, 12 Agustus 2020 | 10:40 WIB

Lampu MIL motor matic menyala (Muhammad Farhan - )

“Sebab sensor TPS sendiri berfungsi membaca bukaan gas agar debit bensin dan udara yang masuk ke mesin terkontrol oleh ECU,” tambah Pardiman.

Baca Juga: Kemarau Bikin Filter Udara Motor Lebih Cepat Kotor, Mitos Atau Fakta?

Jarang terjadi pada motor baru, kasus ini diakui lebih banyak menimpa motor matic dengan jarak tempuh tinggi atau berumur.

Jadi, jika lampu MIL motor matic kalian tiba-tiba menyala dan tenaga mesin drop, coba periksa komponen tadi.