Lebaran Sudah Tiba, Mari Bersihkan Mobil dari Lumpur biar Kinclong

Dylan Andika - Minggu, 24 Mei 2020 | 10:00 WIB

Ilustrasi cipratan lumpur pada mobil (Dylan Andika - )

Ilustrasi mencuci mobil.

(Baca Juga: Menunggu Waktu Buka Puasa, Yuk Ketahui 4 Masalah pada Kap Mobil)

Pastikan ketika melakukan pembersihan lumpur, kita tidak mengusap mobil secara langsung menggunakan busa atau kain untuk menghilangkannya.

Yang pertama kali harus kita lakukan adalah menyemprot mobil dengan air agar lumpur menjadi lunak serta partikel batu dan pasir terlepas terlebih dahulu.

Setelah itu, barulah kita boleh mengusap untuk menghilangkannya secara menyeluruh.

Selain itu, pencucian mobil sebaiknya dilakukan dengan satu arah, yaitu dimulai dari bagian atas dan diteruskan ke bagian bawah.