Terobos Genangan Air, Waspada Komponen Pada Mobil Ini Gampang Rusak

Ryan Fasha - Jumat, 27 Desember 2019 | 21:00 WIB

Ilustrasi mobil melintasi genangan air (Ryan Fasha - )

"Bila tidak langsung dibersihkan akan membuat sokbreker cepat bocor," tambahnya.

Pun demikian dengan transmisi yang juga rawan terjadi kerusakan.

Terutama transmisi matik yang banyak sensor dan kabel-kabel.

ryan/gridoto.com
Transmisi matik bisa rembes oli

(Baca Juga: Oli Transmisi Matik Aftermarket Benar Bikin Tarikan Mobil Enteng?)

"Lebih baik si bila genangan air lebih dari 30 cm urungkan niat untuk melewatinya, untuk mobil pendek seperti sedan cukup berisiko," ucap Supriyanto pemilik bengkel spesialis transmisi matik Rizki Auto.

Walau memang sensor-sensor transmisi sudah dirancang tahan terhadap air namun ada baiknya jangan memaksakan melewati genangan air yang cukup tinggi.