Pakai Kem Racing Bisa Bikin Motor Irit Bensin, Mitos atau Fakta?

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 16 Oktober 2019 | 08:40 WIB

Ilustrasi kem racing dan rocker roller arm (Mohammad Nurul Hidayah - )

Biar lebih irit bisa pilih juga kem aftermarket yang dilengkapi roller rocker arm.

Seperti yang banyak dibuat BRT-Bintang Racing Team.

“Dengan roller rocker arm otomatis gesekan yang terjadi lebih sedikit. Apalagi kem merupakan salah satu part yang terkena gesekan paling besar. Dengan minimnya gesekan, power dan torsi bisa meningkat dan konsumsi bahan bakar jadi irit,” beber Tomy Huang bos BRT.

Untuk masalah harga kem racing cukup bervariasi tergantung merek, bahan, proses pembuatan dan jenis motornya.