Bentuk Cafe Racer Banget, Tapi Yamaha SR400 Ini Ogah Disebut Cafe Racer

Fedrick Wahyu - Selasa, 5 Maret 2019 | 17:30 WIB

Yamaha SR400 garapn Omega Racer (Fedrick Wahyu - )

Sementara fairingnnya yang berbahan aluminium hanya dipoles seperti motor-motor cafe racer era 1960-an.

Kemudian agar performanya ikut naik, karburator Keihin FCR 39 menjadi andalan motor ini.

(Baca Juga : Yamaha Aerox Ini Sukses Suguhkan Inovasi dan Jadi Juara di Final Customaxi 2018/2019)

Martin Hodgson
Yamaha SR400 bergaya motor balap Isle of Man TT 1960an

Pada bagian kaki-kaki, suspensi teleskopik milik SR400 masih dipertahankan tapi untuk yang belakang diganti dengan merek Ohlins.

Lalu pelek jari-jari dengan tromol besarnya dipasangkan dengan ban Dunlop TT100 yang sempat hits di balapan Isle of Man dekade 1960 dan 1970-an.