Siap-siap, Pembangunan Underpass Kentungan Yogyakarta Dimulai 14 Januari 2019

Gagah Radhitya Widiaseno - Kamis, 3 Januari 2019 | 11:45 WIB

Simpang empat Kentungan Yogyakarta yang bakal dibangun underpass (Gagah Radhitya Widiaseno - )

(Baca Juga : Ngawur! Bus Pariwisata Lewat Underpass Padahal Bisa Nyangkut, Akhirnya Melintang di Jalan)

Untuk underpass di simpang Gejayan, direncanakan sepanjang 515 meter, dengan lebar 15,50 meter dan tinggi enam meter.

Sedangkan simpang Kentungan, sepanjang 1,060 meter dengan tinggi enam dan lebar jalan 15,50 meter.

Data Dinas Perhubungan Sleman kemacetan di kawasan tersebut terjadi kepadatan arus lalu lintas dalam rentang waktu 06.30-07.30 pagi hari dan 15.00-17.00 pada sore hari.

Kepadatan ini secara tidak langsung juga menyebabkan kemacetan lalu lintas di ruas jalan Affandi dan Kaliurang.

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Underpass Kentungan Mulai Dibangun 14 Januari, Berikut Ini Peta Pengalihan Arus Lalu Lintasnya

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mendapat banyak masukan, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akhirnya melanjutkan pembatasan mobil pribadi dengan metode ganjil-genap di 2019. Anies menyatakan bahwa sistem ganjil-genap hanya akan diberlakukan untuk kendaraan roda empat atau lebih. Yuk simak berita otomotif menarik lainnya di GridOto.com (klik link di bio) #ganjilgenap #jakarta #aniesbaswedan #lalulintas #dishub #jalanraya #gridoto #gridmotor #otomotif #otomania #motorplus #jip #otomotifweekly #gridnetwork

A post shared by GridOto (@gridoto) on