Seken Keren: Alasan Nissan Teana Gen 2 Bekas Jadi Pilihan Menarik

Muhammad Ermiel Zulfikar - Minggu, 16 Desember 2018 | 15:06 WIB

Nissan Teana generasi kedua (Muhammad Ermiel Zulfikar - )

(Baca Juga : Seken Keren: Mulai Rp 140 Jutaan, Simak Daftar Harga Nissan Teana)

Ditambah jaringan bengkel resmi serta bengkel spesialis lain yang cukup banyak tersebar di Indonesia membuat tidak terlalu khawatir untuk perawatannya.

"Aman kok, banyak di pasaran," imbuhnya.

Terakhir, pesaing dari Toyota Camry ini juga harga seken-nya bisa dibilang cukup terjangkau saat ini.

Hasil pantauan GridOto.com, saat ini banderol-nya berkisar Rp 140 juta hingga Rp 200 jutaan tergantung umur.