Lagi Ramai Lion Air Jatuh, Nih Malah Ada Mesin Pesawat Dijadiin Motor

Fedrick Wahyu - Senin, 29 Oktober 2018 | 15:15 WIB

Peleknya berukuran 36 inci (Fedrick Wahyu - )

Oh iya, banyak komponen yang dibuat sendiri oleh kru Tarso Marques Concept (TMC) seperti fuel pump, transmisi CVT bahkan ban khusus untuk motor ini.

Lalu bodi-bodi untuk menopang mesin berukuran jumbo itu, dibuat dari aluminium, serat karbon dan krom yang juga dikerjakan sendiri oleh TMC.

www.financialexpress.com
TMC Dumont

Sementara untuk desain bodi, setang dan komponen lain dikatakan terinspirasi dari desain aerodinamis pesawat sungguhan.

Contohnya seperti air scoop yang dutempatkan pada bagian atas mesin.

TMC Dumont juga dianugerahi sebagai Best of Show dalam ajang Daytona Bike Week 2018.