Kenali Penyakit Karburator Yamaha Scorpio Sebelum Terlambat

Luthfi Anshori - Kamis, 12 Juli 2018 | 17:14 WIB

Karburator Scorpio (Luthfi Anshori - )

Bocornya pun bisa karena pemakaian atau jarang dipakai.

"Kalau jarang dipakai biasanya karetnya jadi getas dan bocor deh," ungkap Benny.

VB motor
Karet vakum karburator Yamaha Scorpio

Solusinya kamu bisa ganti karet vakum atau ganti karburator baru sekalian.

"Kalau vakum skepnya aja Rp 800 ribuan, tapi kalau ganti sekalian karburator itu Rp 1,3 jutaan," tambahnya.

(BACA JUGA: Tips Pilah-pilih Yamaha Scorpio Bekas, Jangan Tergiur Rayuan Harga Murah)

Selain itu, bisa ganti karburator aftermarket.

"Bisa pakai Karburator PE28 atau kalau mau PWK langsung saja ke PWK30," pungkasya.

Saat ini karburator PE28 dijual dengan dari Rp 250 hingga Rp 1 jutaan, sesuai kualitas.