Jangan Bisanya Cuma Pakai Doang, Toolkit Juga Perlu Dirawat

Luthfi Anshori - Jumat, 5 Januari 2018 | 16:00 WIB

Cara Merawat Peralatan Kunci-kunci Agar Awet (Luthfi Anshori - )

(BACA JUGA: Kenali Penyebab Motor Injeksi Enggak Mau Langsam)

Cara merawat kunci-kunci yang terakhir adalah selalu menyimpan pada tempatnya setelah menggunakannya.

"Kunci-kunci bila disimpan pada tempatnya akan membuat selalu bersih dan gampang dicari bila ingin digunakan," imbuhnya.

Suhendi juga menghimbau agar kunci-kunci jangan taruh di tempat lembab untuk menghindari korosi.

Tuh, jangan bisanya pakai doang, toolkit juga perlu dirawat ya sob.