Inilah 5 Tips Terpopuler 2017 Seputar Oli Pada Mobil Dari GridOto.com

Dwi Wahyu R. - Jumat, 29 Desember 2017 | 14:20 WIB

oli transmisi otomatis (Dwi Wahyu R. - )

GridOto.com–Oli berfungsi sebagai pelumas terhadap komponen yang ada di mobil.

Untuk itu, inilah 5 tips terpopuler 2017 seputar oli dari GridOto.com.

1. Oli Transmisi Otomatis Life Time, Benar Seumur Hidup Enggak Perlu Ganti?

Pabrikan mobil Eropa, seperti Volkswagen, BMW menyebutkan, bahwa oli transmisi otomatis lifetime.

Benarkah oli transmisi otomatis yang lifetime tidak perlu diganti seumur hidup?

(BACA JUGA: Oli Transmisi Otomatis Lifetime, Benar Seumur Hidup Enggak Perlu Ganti?)

2. Kenali Jenis Oli Transmisi Otomatis Mobil Anda

Anda wajib menggunakan oli transmisi otomatis yang tepat atau sesuai spesifikasi.

Ada beragam jenis transmisi otomatis dengan spesifikasi yang berbeda-beda.