Konyol, Pengendara Ini Coba Takut-takuti Polisi dengan Pelat Nomor Polisi Palsu, Netizen Jadi Geram

Akbar - Selasa, 21 November 2017 | 11:15 WIB

Seorang pengendara tertangkap menggunakan pelat nomor kepolisian palsu (Akbar - )

Tak disarankan untuk memasang TNKB yang bertujuan menakut-nakuti polisi dan masyarakat untuk menjadi mobil polisi.

Unggahan gambar mobil polisi palsu itu pun sontak menuai banyak komentar netizen

Salah satunya dari @officialtamsq. "Kenain pasal berlapis komandan buat orang kampungan kaya gini. Mencoreng Tri Bhrata iki," tulisnya dalam kolom komentar.

Selain itu, komentar juga datang dari @siladienastiputra. "Banyak nih yang model begini, pelanggaran berat mencoreng instansi, hukum oknumnya," tulis dia.

 

Warning buat anda yang menggunakan plat bukan peruntukannya!!!! . . Jangan jadi nakupol (nakutin polisi) apalagi nakura (nakutin rakyat) dengan berpura2 menjadi mobil polisi.. kan kasihan polisi beneran yang memang karena tugasnya.. . . Kalo mau pura2 boleh, tapi pada saat cosplay dan pameran mobil-mobilan... . ▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂ @andimochammaddick @hasbyristama @polresbogor @divisihumaspolri @multimedia.humaspolri @bidhumaspoldajabar @rtmcjabar @ntmc_polri @polisijawabarat @dit.kamsel.korlantas.polri @bogor.kabupaten @polisi_indonesia @polantasindonesia @abdinegaraofficial ▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂ #polresbogor #poldajabar #polresbogorkabupaten #kapoldajabar #kapolresbogor #polisijawabarat #polisi #police #polri #indonesia #jawabarat #bogor #multimediahumaspolri #abdinegaraofficial #kamihumaspolri #tmcpolresbogor #kabupatenbogor

A post shared by TMC Polres Bogor (@tmcpolresbogor) on