4 Mitos Aki Mobil, No.4 Masih Sering Jadi Perdebatan

Dwi Wahyu R. - Senin, 23 Oktober 2017 | 17:00 WIB

(Dwi Wahyu R. - )

GridOto.com—Masih banyak yang percaya pada mitos-mitos aki mobil.

Padahal mitos-mitos tentang aki yang beredar di masyarakat belum teruji kebenarannya.

Berikut beberapa mitos atau fakta mengenai aki mobil.

1. Tekan gas sebelum mematikan mesin mobil

(BACA JUGA: Potensi Bahaya Charge Handphone Di Mobil, Awas Bisa Meledak!)

"Mitos ini merupakan kebiasaan untuk mobil lawas agar aki tidak tekor,” ujar Syafa 'atun selaku Marketing Istana Motor Ps. Minggu, Jakarta Selatan.

Namun, saat ini banyak mobil yang sudah dilengkapi alternator dengan IC voltage regulator.

Dengan begitu, kebutuhan arus disuplai secara akurat dan suplai tegangan alternator jadi lebih baik.

2. Meletakkan aki dilantai bisa menguras listriknya