Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Anjlok Lagi! Harga Mobil Bekas Turun Sampai Rp 40 Juta, Ini Tipe Mobilnya

Rudy Hansend - Jumat, 23 April 2021 | 14:47 WIB
Avanza Bekas
Rudy Hansend
Avanza Bekas

GridOto.com - Beberapa harga mobil bekas anjlok harganya, inilah saatnya Anda untuk membeli.

Hal ini dampak ekonomi belum stabil dan pandemi Covid-19. Untuk menggairahkan pasar, sebagian pedagang menurunkan harga jual mobilnya.

Beberapa daftar harga mobil bekas tersebut ada di kanal pricelist GridOto.com dan selalu update.

Anjlok harga juga terjadi di pedagang mobil bekas wilayah Tangerang.

Baca Juga: Showroom Mobil Bekas Berikan Diskon khusus Untuk Wanita di Hari Kartini

Untuk merek mobil bekas yang terupdate kali ini ada Datsun, Dodge, Ferrari, BMW, Ford, KIA, Honda, Lamborghini, Maseratti, Mercedes-Benz, Mitsubishi dan Toyota.

Selain merek di atas, harganya masih tetap sama, belum ada perubahan.

Soal harga, untuk mobil yang disebutkan anjlok harganya pun bervarian, mulai dari Rp 5 juta hingga Rp 40 juta.

Contohnya saja New Avanza 2015 All New G A/T 1.500 cc, harga bekas awalnya Rp 120 juta menjadi Rp 115 juta, alias turun Rp 5 juta.

Baca Juga: Nissan Grand Livina Kondisi Bekas Pas Banget Untuk lebaran, Harganya Mulai Rp 80 Jutaan

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa