Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Flashback! Video Skandal Memalukan Balapan Dunia yang Melibatkan Fernando Alonso di F1 2008

Gagah Radhitya Widiaseno - Rabu, 15 Agustus 2018 | 08:59 WIB
Fernando Alonso
Twitter.com/McLaren
Fernando Alonso

GridOto.com - Kabar mengenai mundurnya Fernando Alonso dari F1 menjadi topik hangat di hari ini.

Fernando Alonso memutuskan pensiun karena ingin mencari tantangan baru di dalam karirnya.

Setelah berkarir 17 tahun di F1, mungkin bagi Alonso ini waktu yang tepat untuk mengakhirinya.

Mengingat perjalanan karir Alonso, memang tidak begitu mulus selama berkarir di F1.

(BACA JUGA : Blast From The Past! Kisah Suzuki RE5: Motor Unik yang Mesinnya Enggak Punya Piston)

Apalagi Alonso pernah terkena skandal yang cukup membuat dunia F1 ternoda.

Skandal crashgate yang terjadi di Singapura 2008 silam.

Fernando Alonso akan mencetak angka keramat keikutsertaannya di balap F1 pada GP F1 Kanada
Twitter / @MclarenF1
Fernando Alonso akan mencetak angka keramat keikutsertaannya di balap F1 pada GP F1 Kanada

Alonso saat itu bergabung dengan tim Renault bersama Nelson Piquet Junior.

Renault kala itu terbukti melakukan strategi kotor dengan menyuruh pembalapnya, Nelson Piquet melakukan kecelakaan.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Youtube.com/FormulaOneAddict

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa