Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

8 Tahun, Mercedes 4 Kali Juara Dunia F1, Siapa Bisa Mengalahkannya?

Fendi - Kamis, 22 Februari 2018 | 20:59 WIB
Mobil Mercedes W09 F1 2018
Twitter.com/ScarbsTech
Mobil Mercedes W09 F1 2018


GridOto.com – Tim Mercedes memperkenalkan mobil W09 untuk musim 2018, Kamis (22/2/2018) buat mempertahankan gelar juara dunianya.

Mercedes salah satu pabrikan yang sukses di F1.

Berkiprah pada 1954 tetapi pamit mundur di akhir musim 1955 menyusul tragedi di balap ketahanan Le Mans 24 Jam yang menewaskan pembalapnya.

Mercedes pun menarik diri dari semua event motorsport termasuk balap F1.

Mercedes kembali ke F1 pada 1994 sebagai pemasok mesin di tim Sauber.

(BACA JUGA: Resmi Bro! Beginilah Gantengnya Mobil Baru Mercedes Formula 1 2018)

Setahun kemudian pindah ke McLaren dan berlangsung selama 20 tahun.

Mercedes menjadi nama tim F1 mulai 2010 setelah membeli saham di tim Brawn GP yang juara dunia pada 2009.

Tim pabrikan asal Jerman ini bermarkas di Brackley, Inggris, asal mula tim Brawn GP.

Mulai musim 2010 Mercedes sebagai tim pabrikan resmi, pembalapnya Michael Schumacher dan Nico Rosberg.

Mercedes W09 EQ Power+ diperkenalkan ke publik hari Kamis (22/2/2018) di sirkuit Silverstone, Inggris
Twitter / @MercedesAMGF1
Mercedes W09 EQ Power+ diperkenalkan ke publik hari Kamis (22/2/2018) di sirkuit Silverstone, Inggris

Editor : Fendi
Sumber : f1i.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa