Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki GSX-R1000 Berubah Warna Mirip Ninja H2 Jadi Bisa Ngaca

Indra Kurniawan - Kamis, 7 Desember 2017 | 16:55 WIB
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Indra Kurniawan
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom

GridOto.com - Begini jadinya Suzuki GSX-R1000 berwarna black chroome seperti warna Kawasaki Ninja H2.

Ki Prana Lewu pemilik GSX-R1000 mempercayakan DOS Custom untuk pengerjaan modifikasi ini.

"Dasarnya warna putih biru dan kini jadi black chroome seperti H2," kata Alwin Tan dari DOS Custom.

Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Indra Kurniawan
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Butuh waktu sekitar satu bulan setengah untuk mencapai modifikasi seperti ini.

"Pengerjaan cat chroome lebih lama dan harus hati-hati karena sering gagal," terang Alwin kepada GridOto.com

Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Indra Kurniawan
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Prosesnya dengan cara semprot untuk perubahan warna menjadi black chroome yang bisa untuk ngaca.

Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Indra Kurniawan
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Selain bodi ada knalpot Racefit yang mungil terpasang untuk mendongkrak performa sekaligus menciptakan suara dahyat mesin 4 silinder.

"Jadi mirip H2 kan dengan warna black chroome gini," tutup Alwin yang markasnya ada di Tanjung Duren Barat III No. 1 Jakarta Barat.

Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom
Indra Kurniawan
Suzuki GSX-R1000 Black Chroome DOS Custom

Data modifikasi

Ban : Metzeler

Knalpot : Racefit

Frame slider : Aftermarket

Handle guard : Aftermarket

DOS Custom : 0817-6868-511

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa