Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil China Siap Tambah Lagi dan Sekarang Pabriknya Sudah Siap di Indonesia.

Niko Fiandri - Selasa, 28 November 2017 | 11:40 WIB
Ermiel

GridOto.com - Baru beberapa bulan lalu industri otomotif tanah air diramaikan dengan kehadiran produsen mobil asal negeri Tiongkok yaitu PSGMW.

Mobil China populer saat ini Wuling.

Hari ini (28/11/2017) industri otomotif Indonesia juga kembali resmi kedatangan produsen mobil asal negeri Tiongkok.

PT Sokon Automobile yang bekerjasama dengan PT Kaisar Motorindo yang merupakan industri asal Indonesia.

(BACA JUGA: Dua Bocah Nekat Menggantung di Bawah Truk Selama 3 Jam, Supaya Bisa Ketemu Ortu!)

"Sebagai merek baru di Indonesia fokus utama kami adalah pada produk yang kami buat," ujar Alexander Barus CO-CEO PT. Sokonindo Automobile.

PT. Sokon Automobile juga meresmikan pabrik pembuatan mobilnya di Indonesia yang berlokasi di daerah Cikande, Banten.

"Keseluruhan pabrik SOKONINDO telah selesai didirikan pada bulan mei 2017 ,"ujar Alexander lagi.

"Di lahan seluas 20 hektar dengan pabrik yang berteknologi tinggi kami dapat memastikan kualitas produk-produk yang kami miliki," lanjutnya saat di acara peresmian pabrik PT. SOKONINDO di Cikande, Banten.

Editor : Niko Fiandri

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa